BANYAK orang ketakutan saat ingin mengenalkan pasangannya terhadap orangtua. Padahal dengan sedikit trik yang cerdas, orangtua pun akan terbuka menerimanya. Ini dia siasat yang bisa Anda coba.Apakah Anda merasa ingin mengenalkan pada orangtua perihal sosok kekasih saat ini, namun dilanda kebingungan cara tepat untuk mengenalkannya. Ya, setelah cukup yakin mengarungi hubungan untuk beberapa saat biasanya...